Download Software, Game, Lagu, Mp3, Aplikasi

Cara Membuat Memasang Spoiler di Blogspot


Cara Membuat Memasang Spoiler di Blogspot
Cara Membuat Memasang Spoiler di Blogspot - Pemasangan Spoiler di blog sudah banyak di terapkan di beberapa blog . Spoiler sendiri berfungsi sebagai menarukan  gamabar video koding tulisan dan masih banyak lagi, blog yang menggunakan Spoiler biasanya terlihat lebih rapi sehingga membuat tampilan menjadi lebih keren, ini juga membuat pengunjung merasa Nyaman untuk berkunjung ke blog kamu yang memasang Spoiler. Spoiler juga berfungsi sebagai memberikan kejutan kepada pengunjung jika kamu mampu membuat kalimat yang mnarik di suatu Spoiler maka yakin pengunjung akan membukanya. Untuk lebih jelasnya pembuatanya bagaiman bisa kamu simak cara cara dibawah ini.

 



Intruksi Penggunaanya :

Kostumasi Spoiler:
- Ganti Isi Dari Spoiler Yang kamu Mau dengan konten yang ingin anda masukan pada spoiler-nya nanti, untuk disembuyikan, konten tersebut bisa berupa text, url, url gambar, script dan lain-lain.
- Ganti title klik untuk melihat/menyembuyikan dengan title yang anda inginkan. Title ini berfungsi untuk memberikan informasi ketika kursor mouse di hover di atas tombol spoiler.
- Ganti buka/tutup dengan teks sesuai keinginan anda, teks tersebut akan menjadi perintah yang terlihat pada tulisan tombol spoiler nantinya.
- Untuk membuat spoiler di badan posting, buat spoiler melalui menu Edit HTML, letaknya dibagian pojok kanan atas kotak posting, semua editing dilakukan pada menu tersebut, jika tidak maka script tidak akan bekerja.
- Jika ingin memasang spoiler ini sebagai widget pada blog saudara, maka masukan script di atas pada pilihan menu "HTML/javascript"

<div id="spoiler" style="display:none">
Isi Dari Spoiler Yang kamu Mau
</div>
<button title="Klik untuk melihat/menyembunyikan" type="button" onclick="if(document.getElementById('spoiler') .style.display=='none') {document.getElementById('spoiler') .style.display=''}else{document.getElementById('spoiler') .style.display='none'}">Buka/Tutup</button>

Semoga Bermanfaat

Cara Membuat Memasang Spoiler di Blogspot
>

Cara Membuat Memasang Spoiler di Blogspot Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Post a Comment