Download Software, Game, Lagu, Mp3, Aplikasi

Cara Memasang Tombol Search di Blog


Cara Memasang Tombol Search di Blog
Pemasangan tombol Search di blog sangatlah penting bagi pengunjung karena pengunjung dapat mencari atikel atau topik yang sedang diinginkanya. Search Sendiri adalah Fitur yang wajib di pasang oleh pemilik blog, apalagi blog tersebut sudah memiliki pengunjung yang tidak sedikit lagi.



#Cara Cara Pemasang Search
Biasanya ada beberapa template yang tidak di dukung oleh search sehingga kita perlu melakukan pemasangan secara manual. Pemasangan Tombol Search di blog sederhana sekali sama se[erti penambahan widget lainya dengan cara sebagai berikut ini :

[1] Login Ke Blog kamu
[2] Pilih tata letak
[3] Pilih Tambahkan Gadget
[4] Setelah Masuk Cari HTML/JavaScriptHTML/JavaScript Tambahkan
[5] Copy Paste Kode di bawah ini lalu klik Save
<div style="border:1px dotted #ccc; height: auto; padding: 6px 0px 6px 1px; text-align: center; width: auto;"><form action="http://ariftea.com/search" method="get"> <input class="textinput" name="q" size="66" type="text" /> <input class="buttonsubmit" name="submit" type="submit" value="Cari" /></form></div>

[] Yang warna Kuning Ganti dengan Alamat Blog Kalian
[] Yang warna Merah Ganti ukuran Lebarnya
[
] Yang Warna Ungu ganti Dengan sesuai selera kalian

Done !!!



Cara Memasang Tombol Search di Blog
>

Cara Memasang Tombol Search di Blog Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Post a Comment